Info Lomba Blog
Entah kenapa sejak memasuki bangku kuliah ini, aku selalu berusaha menantang diri
untuk mengikuti berbagai macam perlombaan. Tentu saja dibidang yang aku sukai,
menulis. Baik itu lomba menulis dari dunia maya atau nyata. Tak peduli menang
atau kalah, yang pasti prose situ yang harus dinikmati bukan? hitung-hitung
semakin ngasah skill, begitu menurutku.
Seringnya
ikutan lomba, kadang menang dan lebih banyak kalahnya, membuatku menjadi
pribadi yang nggak gampang nyerah. Kalah, coba lagi dilomba-lomba lain, yang
penting ikutan dulu plus berusaha semaksimal mungkin.
Nah,
berhubung aku suka banget nyari info lomba menulis blog atau giveaway, aku jadi
kepengen sharing info-info lombanya lewat blog ini. Kali-kali aja bermanfaat
buat teman-teman yang juga lagi nyari :D Entry lomba ini Insha Allah bakal aku
upgrade perbulan. Doakan aku konsisten ya. =D Oke langsung saja, check this out
:
Juni 2016
Blue
Bird Story Telling. Lomba blog yang menceritakan fitur mobile aplikasi blue
bird terbaru. Deadlinenya tanggal 22
Juni 2016 dengan total hadiah 24 juta rupiah. Untuk info selengkapnya bisa
baca disini.
Lomba
menulis blog dalam rangka 10 tahun ICRS 2016. Deadlinenya 25 Juni 2016 dengan pemenang pertama mendapatkan Rp.3000.000. untuk
info lebih lengkap, silahkan baca
disini.
lomba
blog dari ShopCoupons dan InvolveAsia x Berrybenka /Hiabenka. Deadlinenya 27 Juni 2016. Info lebih lanjut, klik disini.
Giveaway
kolaborasi Eliska Shop dan IDCopy dengan tema ‘Dampak Teknologi bagi Kehidupan
Sehari-hari’. Deadlinenya 30 Juni 2016.
Hadiahnya Asus lho! Untuk info lebih lanjut, klik disini.
Giveaway
Aku dan Kamera Ponsel. GA dari mbak Uniek ini hadiahnya WAW banget lho, bikin
mupeng dan ngiler. Sayang kalau sampai nggak ikutan. Iya hadiahnya smartphone
Asus! Deadlinenya 15 Juli 2016.
Masih lama, siapin ide gih! Untuk info lebih lanjut bisa baca disini.
Yang
gemuk dan pengen nurunin berat badan, datangi aja klinik lighthouse, eits, ada
lomba blognya juga lho. Deadlinenya 24
Juli 2016. Untuk info lebih lanjut, bisa baca disini.
Okee
itu aja dulu. Yok ikutan, kali-kali aja rezeki :D salam sayang, @muthiiihauraa.
Samaaa aku juga suka iseng ikut lomba wkwk. makasih atas infonya (y)
BalasHapussama-sama :))
HapusWah..banyak yang terlewati. Noted !
BalasHapusMakasih infonya ya... :)
sama-sama. moga bermanfaat! ;))
HapusThanks yaaa
BalasHapusSansartsense.blogspot.com
iyaaa :))
Hapus